Libur Lebaran 2024, Ribuan Sepada Motor dan Penumpang Nyeberang ke Samosir, DPRD Sumut Minta Petugas Tak Beri Izin Berlayar Jika Kapal Overload

    Libur Lebaran 2024, Ribuan Sepada Motor dan Penumpang Nyeberang ke Samosir, DPRD Sumut Minta Petugas Tak Beri Izin Berlayar Jika Kapal Overload

    SUMUT-Memasuki akhir libur lebaran 1445 Hijriah 2024 dan akhir pekan, ribuan wisatawan domestik menggunakan sepeda motor menyeberang dari Kabupaten Toba dan Simalungun menuju Destinasi Samosir Negeri Indah Kepingan Surga, Sabtu 13 April 2024

    Pantauan Jurnalis Indonesiasatu.co.id, Jumat dan Sabtu 12 dan 13 April 2024 di sejumlah pelabuhan penyeberangan kapal motor penumpang baik di Kabupaten Toba maupun di Simalungun terlihat ribuan penumpang dan sepada motor memadati area pelabuhan.

    Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Viktor Silaen ketika dimintai tanggapannya terkait membludak kunjungan wisatawan ke kawasan Danau Toba, menyampaikan terima kasih kepada para wisatawan yang telah memilih kawasan Danau Toba untuk berlibur, "ujar Viktor Silaen

    Terkait meningkatnya kunjungan wisatawan dengan menaiki sepeda motor menuju destinasi pariwisata Kabupaten Samosir, Viktor juga meminta seluruh stakeholder yang terkait dengan penyelenggaraan agar meningkatkan dan memperketat pengawasan di pelabuhan,

    Seluruh petugas yang berjaga di tiap-tiap pelabuhan diminta untuk selalu mengecek manifest penumpang sebelum kapal diizinkan berlayar dan kapal tak boleh membawa penumpang melebihi kapasitas angkut, Jika kapal tetap membawa penumpang berlebihan, petugas diminta untuk mengambil tindakan tegas 

    "Jika perlu jangan di izinkan kapal berlayar sebelum bersedia untuk menaati peraturan yang telah ditetapkan dan tindakan tegas harus diberikan demi keselamatan bersama, "tegas politisi partai Golkar itu melalui sambungan selulernya. (karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Kunjungan Wisatawan H+2 Libur lebaran Membludak,...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungan Wisatawan Diprediksi Melonjak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pangulu Nagori Tonduhan Terlibat Kampanye Terselubung, Bawaslu Simalungun Diminta Jangan Tutup Mata
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Layanan PLN ULP Lima Puluh Jadi Sorotan, Warga: Listrik Padam dan Kinerja Lamban
    Permudah Akses Wisatawan Keluar Masuk Samosir, Bupati Minta Dinas Perhubungan Bantu Pengurusan Izin KMP Julaga Tamba 01
    Acara Puncak HBP ke-59 di Lapas Kelas IIA Pematang Siantar, M Pithra Jaya: Momen meningkatkan motivasi, semangat dan kualitas kinerja
    Diikuti Banyak Tim dari Asia Pasific, Menteri Pemuda dan Olahraga RI Apresiasi Gelaran Danau Toba Rally 2023
    PT Toba Pulp Lestari Bangun Fasilitas Sanitasi di Mesjid Al Ikhlas Desa Bosar Nauli
    Libur Sekolah, Pelabuhan Ajibata Dipadati Kendaraan Menuju Pulau Samosir, Negeri Indah Kepingan Surga
    Libur Waisak dan Long Weekend, KSOPP Danau Toba Inspeksi Kelengkapan Alat Keselamatan di Atas Kapal
    Himpaudi Simalungun Juara Umum Lomba Apresiasi Guru PAUD Tingkat Provinsi
    Musa Rajekshah Terima Penghargaan Indonesian Motorsport Achievement IMI Awards 2023
    KPU Sumut Gelar Rapat Pleno Pencabutan Nomor Urut Paslon Gubernur
    Permudah Akses Wisatawan Keluar Masuk Samosir, Bupati Minta Dinas Perhubungan Bantu Pengurusan Izin KMP Julaga Tamba 01
    Peraih Penghargaan Dari FBI Amerika Serikat Jabat Kapolda Sumut, Irjen Agung Setya Imam Effendi Torehkan Segudang Prestasi
    Hari Pers Nasional 2023, Ini Lima Seruan Pers dari Sumatera Utara
    Baru Setahun Selesai Dibangun, Saluran Irigasi Senilai Rp 1.7 M di Girsang Sipangan Bolon Rubuh, APH Diminta Jangan Tutup Mata
    Jelang Hari Raya, Regal Springs Indonesia Bagikan Paket Lebaran Kepada Anak Yatim dan Berbuka Puasa Bersama
    Pdt Thumbur Nadeak Ajak WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Rajin Beribadah

    Ikuti Kami